Ternyata membersihkan laras senapan tak boleh menggunakan minyak. Sisa minyak yang menempel pada laras akan mempengaruhi akurasi senapan kita. Jatuhnya peluru jadi acak, gropingnya jadi kacau. Mungkin karena laras menjadi terlalu licin sehingga ulir laras yang berfungsi menjaga akurasi menjadi kurang kuat mencengkeram mimis. Akhirnya akurasi laras jadi kacau. Begitu pengalaman saya.
Lalu bagaimana membersihkannya?
Cukup bersihkan dengan kain halus yang diikat tali, tarik dari pangkal menuju ujung laras secara perlahan.lakukan 2 sampai tiga kali.nah bagian luar laras baru boleh dibersihkan menggunakan minyak pelumas untuk menghindari karat.
Langganan:
Postingan (Atom)
-
Oleh: Bungben Setiap senapan PCP lokal selalu dilengkapi dengan per hammer atau per pemukul. Per ini biasanya terletak pada bagian belaka...
-
Syarat Ideal Senapan PCP Oleh: Bungben Saya perlu memposting tulisan ini. Selain untuk mengurangi memori saya dari puluhan artikel t...
-
Laras adalah unsur terpenting yang sangat menentukan akurasi senapan. Sehebat apapun power senapan, tanpa ditopang dengan laras yang hebat s...